Selasa, 30 Agustus 2016

Launching Pandawa Sakti kemasannya menarik Dan Gaet peserta dari Berbagai Kota + Daftar Juara

Media manuk - Banyumas adalah sebuah kota Sejuta penghobby burung berkicau. Bagaimana tidak, hampir disetiap daerah dijumpai banyak tempat gantangan,mulai dari hari senin sampai minggu baik itu bersifat Latber maupun Latpres. Guna memenuhi hasrat masyarakat pecinta burung, kini Pandawa Sakti hadir untuk yang pertama kali. Minggu 28 Agustus 2016, Mr. Juda selaku Ketua Panitia Pandawa Sakti sukses menggelar acara Launching di Purwokerto. Tepatnya di gantangan Karangsalam Bird Community Purwokerto Barat.

Pandawa Sakti

"Pandawa Sakti" mendengar namanya saja sudah membuat para pecinta burung ingin ambil bagian. Launching Pandawa Sakti menyajikan 26 sesi lomba yang dikemas dengan menarik. Tidak sedikit peserta yang berminat untuk hadir di acara tersebut. Mulai dari kicaumania lokal sampai yang berasal dari luar kota berbondong-bondong ikut meramaikan Launching Pandawa Sakti. Seperti yang dilakukan oleh Mr. Ardi dan teman satu team nya "Temanggung All Star". Perjalanan dari Temanggung ke Purwokerto tidak lah sia-sia. Penampilan Dilla si burung Anis Merah miliknya mampu menggaet Double Winner. Sungguh prestasi yang patut di acungi jempol. Senyum Mr. Ardi bertambah lebar tatkala mendapatkan  Anis trotol yang disajikan sebagai doorprize oleh panitia.

Temanggung All Star Team

Dilla si Anis Merah

Tidak hanya pemain baru, Launching Pandawa Sakti mampu menggerakan pemain lama untuk menampilkan gacoannya. Sebagai Canary lover, Mr. Anjar Viggasz dari AAA SF Team ikut serta dalam memeriahkan even tersebut. Kali ini Mr. Anjar menampilkan amunisi barunya yang bernama "Rising Star". Perasaan senang didapat olehnya. Bagaimana tidak, Rising Star yang baru di pinang dari Bogor 3 hari yang lalu langsung moncer menampilkan performanya . Tak heran apabila di Kelas Kenari Standar Kecil Pancanaka, juri memutuskan untuk mempercayakan Juara 2 kepada Rising Star. Masih di jalur AAA SF Team, Mr. Anjar juga menurunkan "Cimori" Cucak Jenggot gacoaanya. Layaknya seorang tentara Cimori yang maju tak gentar  mampu membungkan para senior pesaingnya. Pada even perdana ini, Cimori menorehkan prestasi gemilang yaitu juara 2 di Kelas Pasopati dan juara 3 di Kelas Pancanaka.

Canary Rising Star 

Mr. Anjar Viggasz ( kiri ) dan AAA SF Team

Meskikupun diguyur hujan tetapi tidak menciutkan semangat peserta. Panitia sudah meyiapakan penerangan. Sejumlah lampu sudah terpasang di setiap sudut gantangan. Sehingga acara lancar dan kemeriahan launching pandawa sakti tidak kunjung pudar sampai akhir acara. Kehadiran doorprize menjadi salah satu daya tarik dan menambah kemeriahan acara. Tidak tanggung-tanggung panitia mengglontorkan sebanyak 26 unit handphone yang diundi di setiap sesi lomba. Tidak hanya itu, kabar gembira ditujukan kepada pecinta burung teler Anis Merah karena seekor anis merah trotol disediakan sebagai doorprize.

 Laga Cucak Hijau

 Sesi Murai Batu Pandawa Sakti

Sesi Lomba Kacer Pancanaka 

Acara tetap berlangsung saat diguyur hujan 

Penyerahan doorprize berupa handphone kepada peserta lomba yang beruntung

Bolomanuk dapat doorprize sebuah handphone


Panitia mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada kicau mania yang telah mendukung dan ikut serta berpartisipasi dalam acara Lounching Pandawa Sakti. Mohon maaf apabila ada kesalahan. Saran dan kritik senantiasa kami tunggu demi kemajuan bersama. Salam media manuk (# Apik )

Berikut kami lampirkan Daftar Juara di Launching Pandawa Sakti

Daftar Juara Launching Pandawa Sakti 

Murai Batu Pandawa Sakti
NoNama BurungNama PemilikAsal Pemilik
1Patriot SaktiMr. Doni Pwt
2ProfokatorWiwiGantar BC
3Arjuna Haris amBms SF
4Putra Perdana EditiaRocker SF
5DewandaruDayatPwt
6Mr. XMr. XHawai
7ChakaDodi IanHanum SF
8Criss AngelArdanPbg
9
Murai batu Pancanaka
NoNama BurungNama PemilikAsal Pemilik
1DewandaruDayatPwt
2Arjuna Haris amBms SF
3HeroinArdanMoga Sari
4Criss AngelArdanPbg
5BelObama Mersi SF
6BrunoHengky Pwt
7BodrexAdi BogelPbg
8Junggel BoyAdhiCham ajibarang
9Pangeran PLAndriSawangan
10PaterpanAntero MotorSampang
11Raider SupriyantoSokaraja
12Mr. XMr. XHawai
13PaijoAksinLimpakuwus
14KojekWillyPaguyangan
15BrayanImam malikiAjibarang
Cucak Hijau pandawa Sakti
NoNama BurungNama PemilikAsal Pemilik
1MatrixRatnoCilacap
2No name
3PanzarItoMersi
4LovinRagilMersi
5BlackmambaNaylaPwt
Kacer Pandawa sakti
NoNama BurungNama PemilikAsal Pemilik
1Marlinfirman279 Bumiayu
2TitaniumRatnoCilacap
3DancerKumisPwt
Love Bird
NoNama BurungNama PemilikAsal Pemilik
1NadaCahaya teamPwt
2RomlahUnyunKuningan
3RonggengWaskitoPesona Team
4IramaRnRgBC Losari
5NgatinNanangKober
6BrekeleValenDunk Pret SF
7No Name
8DoraEpunkPasir Team
9RereIqbalPancasan
10MarshaHarryDBF Team
Love Bird Pancanaka
1RomlahUcunKuningan
2NadaCahayaPwt
3SodaqohWidiRFR SF
4JokiNRM SFWangon
5DoraEpunkPasir Team
6PatasJoniKedungbanteng
7RokminiEdhoMawar Mulya Team
8BrekeleValen Jambul Dunkpret
9WhitelionAdityaPurwosari
10Cut Nya DhienBagusOB Team
11NinaDonyDBF Team
12RereIkbahPancasan
13FitriKonengSurya Kusuma BC
14MarishaArya SPwt
15Kendedes OphatDBF Team
Cucak Jenggot Pancanaka
1SetanGandiPwt
2MuallafShin BFPwt
3CimoriAnjar SidulAAA SF
4Queen BefAndikStaycool
5MisstukinemAanharharaBolang Team
Kenari Standar Kecil Pancanaka
1No Name
2Rising StarAnjarAAA SF
3RCRiptoPwt
4RomeoFerySuryakusuma
5WisanggeniFai / NandiDuta Canary
Cucak Hijau Pancanaka
1PokemonArifNotog
2KaptenUcupKuningan
3Lombok IjoEvanKombas SF
4No Name
5LovinRagil Mersi
6GonzalesAnangArcawinangun
7HanyAries Sumpiuh
8JhonzBenyPasir
9BonangMameBaturaden
10Raja IdolaNilamKarang Rau
11MarchoezSugengPerdana Hotel
12SadewaUunPwt
13No Name
14KujangFianPwt
15ArjunaAhongPasir
Anis Merah Gandiwa
1DillaArdiTemanggung All Star
2ExecutorArdiTemanggung All Star
3MDH2D PlatinumPwt
4Aura kasih OtengPwt
5No name
Anis Merah Pasopati
1DillaArdiTemanggung All Star
2No Name
3ExecutorArdiTemanggung All Star
4No Name
5SilumanH2D Platinum Pwt
6
Love Bird Pasopati
1RomlahUcunKuningan
2Cut Nyak DhienBagus OB Team
3Tante JayimTri PurwantoMawar Mulya Team
4MarkonahKrisPwt
5No Name
6No Name
7IrmaRNRLosari Pbg
8MarshaHarryDBF Team
9BarbieFerdhiPSM
10RajwaKokohKaranglewas
11No Name
Prenjak Pasopati
1Raja ShincanAdyPMP Pbg
2NakulaMaduPMP
3KlawuKukuhTanjung
4RadenJuanKarang lewas
5
Pleci Pasopati
1BazitaIsnanBaturaden
2Dragon X. RajutIkeNotog
3Raja KoploJebengBeji
4
Kenari Standar Besar Pancanaka
1HulkHandokoPwt
2SindenTossaMawar Mulya Team
3DoraemonSuryaMHD Team
4No Name
5No Name
6
Kacer Pancanaka
1MarlinFirman279 Team Bumiayu
2Pelangi PutihAwaPwt
3No Name
4SetogeniTopikPwt
5No Name
6No Name
7No Name
8Bejo MaiPasir
9KaisarDikaHisteris SF
10GladiatorTantoPwt
11R.D.NSD BFPwt
12JetleeWahidinAjibarang
13No Name
14Raja ToloTorik SFSisca BF Ajibarang
15SakralKultura BCKultura Bumiayu
16
Kenari Standar Kecil Pasopati
1MatadewaNancy BFPwt
2Big bossDharmaSuryakusuma
3Orin FajarThor KRL
4RomeoFerrySuryakusuma
Ciblek Pasopati
1NoreenGilang RRPwt
2Zena JefriPwt
3Si UnyilRianSuara Emas SF

Tidak ada komentar:

Posting Komentar