Selasa, 27 September 2016

Suara Kenari Buat Masteran





Media manuk - Sudah sangat familier Burung yang terkenal dengan suara merdu, dengan alunan Ngerool yang panjang, cuitan yang sangat enak di dengar, Burung kenari sudah mengalami pasang surut peminatnya, karena banyaknya kicaumania yang mencoba berternak, burung dengan lagu khas ini tentu saja memiliki peminat tersendiri, baik untuk peliharaan rumahan atau untuk ikut kontes lomba burung berkicau, baik latberan maupun event nasional.

Sudah barang tentu para penghoby burung kenari ini banyak peminatnya, dikarenakan di indonesia banyak sekali peternak dengan mencoba menyilangkan berbagai macam jenis kenari, bahkan ada yang mencoba menyilangkan kenari dengan burung pemakan bijian lainya, misalkan kenari lokal dengan blacktroat hasilnya menjadi bleken.kenari lokal dengan sanger dll.

Kenari juga banyak di pelihara untuk sebagai masteran burung besar lainya, misal buat masteran Murai Batu, masteran Lovebird masih banyak lainya, selera bagi kicaumania untuk memaster burung kesayanganya.

Mungkin bagi kicaumania yang membutuhkan masteran atau suara kenari, bisa di download disini,

Silahkan Download di bawah ini sesuai kebutuhan

Download
Masteran Suara Yoksire isian Blacktroat

DownloadKenari Rooll Panjang

DownloadKenari Pajang Nafasnya

DownloadKenari Red Mozaik Dobel Volume



Tidak ada komentar:

Posting Komentar