Senin, 28 November 2016

Pertama Kali Di Gelar Di Batalyon 406 , DANYON CUP Purbalingga SUKSES Di Banjiri Peserta

Mediamanuk - Ini Memang Baru Pertama Kali di Gelar Lomba Burung Berkicau di Area Markas Batalyon 406 Candrakusuma Purbalingga, Minggu 27 November 2016 , Acara Lomba Yang Bertajuk DANYON CUP Purbalingga Ini Sukses Menyedot 700 Peserta Lebih baik Dari dalam maupun Luar Kota, Banyak Peserta Yang mengaku Datang dari Kota Temanggung, Wonosobo, Kebumen, Cilacap, Dan Kota Kota Lain, Acara Di Buka Langsung Oleh Wadanyon Serta Di Dampingi Ketua Pelaksana Acara. Wadanyon Atas Nama Komandan Batalyon 406 Candrakusuma Purbalingga Menyampaikan Terimakasih Atas kehadiran Para Kicaumania Semua, Ini adalah Pengalaman Pertama Kami Ikut Terlibat dalam Acara Lomba Burung Berkicau, Insyaalah Kedepan Kami Berusaha Lebih Baik lagi dan Masih Membuka Kesempatan Untuk Menjalin Kerjasama Dengan EO Lomba Yang Ada Di Kota Purbalingga Khususnya . Lomba DANYON CUP Kemarin Tak hanya di ikuti oleh Masyarakat Umum Saja Namun ada Beberapa Prajurit TNI yang ikut Serta bahkan Torehkan Prestasi Gacoannya.

DANYON CUP Di Padati sekitar 700an Peserta

Wadanyon Membuka Acara Bersama sama Ketua Dan Kru Panitia

Para Prajurit Warga Komplek Batalyon 406 ikut Meramaikan Acara

Semua Kelas Yang di Buka Oleh Panitia Selalu di Penuhi oleh Peserta, Ada Kelas : Candra, Kusuma, Pleton Dan Kompi, Untuk Kelas Lovebird Panitia membuka sebanyak 4 Kelas, Sedangkan Muraibatu, Kacer dan Kenari Masing- masing 3 Kelas. Lomba Berjalan lancar Hingga Memasuki Pertengahan Acara Hujan pun Mulai Turun, Bersyukur Tidak beberapa Lama Hujan Reda Dan akhirnya Seluruh Rangkaian Acara Dapat Berlangsung Hingga Selesai.

Sesi Lovebird Candra

Kelas Perang Bintang Murai Batu Kusuma

Hujan Deras Sempat Turun Manakala Sesi Cucak Hijau Kusuma

Segenap Kru Panitia Lomba DANYON CUP Purbalingga Mengucapkan Terimakasih Atas dukungan Para Kicaumania, Mohon Maaf Apabila Ada Yang Kurang Berkenan Dan Ucapan Selamat Kepada Para Pemenang, Bagi Yang Belum Beruntung Tetap Sabar Dan Tetap Semangat, Bravo


Damai Indonesia BC Wonosobo, Lovebird Zaidan Cetak Hattrick

Mr. Ridho Sumpiuh, MB Ening Ju 1 MB Candra

Mr. Agus Kaisar Kebumen eksis di Kenari

Duta Gombong Vaganza Petik Kemenangan Di Kelas Cucak Jenggot Dan Ciblek


Untuk Melihat daftar Juara Silahkan Klik DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar